- Gendongan ransel ini memiliki sandaran untuk bayi yang akan membuat bayi anda nyaman, dengan dua pilihan warna yang menarik dan motif bordir pada tas akan
membuat anda dan bayi anda tampil trendy.
- Untuk usia 6 bulan ke atas.
- Sandaran bisa di lipat.
- Untuk bayi usia 12-30 bulan sandaran bisa tidak di lipat
- Sandaran berfungsi sebagai pelindung buah hati anda dari angin.
- Dilengkapi pula dengan gesper pengaman